• SMK NEGERI 1 BLORA
  • Sekolah SMK Pusat Keunggulan

Pemeriksaan Sekrining Kesehatan Dari Petugas Puskesmas

Jumat 8 September tahun 2023, SMKN 1 Blora mendapat kunjungan dari tim kesehatan Puskesmas Tunjungan, tujuan dari kunjungan tersebut yaitu untuk melakukan pemeriksaan skrining pada siswa dan siswi SMKN 1 Blora, khususnya siswa baru yakni kelas 10 semua program keahlian.

Skrining adalah pemeriksaan untuk mengidentifikasi penyakit penyakit yang terdeteksi maupun tidak terdeteksi dengan melakukan pemeriksaan dengan berbagai test atau uji untuk mengetahui permasalahan kesehatannya. Skrining sangat dibutuhkan untuk melakukan pemeriksaan kesehatan, karena agar kita bisa mengetahui apakah ada resiko tinggi yang menyerang kesehatan kita. Dengan kata lain untuk melakukan pemeriksaan sedini mungkin agar tau tidaknya ada penyakit tertentu ditubuh kita. Skrining sendiri bertujuan untuk melakukan pemeriksaan terhadap siswa siswi SMKN 1 Blora agar tau dimana  pemasalahan  kesehatannya, agar segera di atasi apabila terdapat beberapa penyakit yang mengidap.

Untuk pemeriksaan skrining ada 2 agenda . untuk tahapan agenda pertama yaitu pengukuran tinggi badan, pengukuran tinggi badan ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada siswa yang  gagal pertumbuhan atau stunting.kemudian penimbangan berat badan, tujuan dari penimbangan berat badan adalah untuk mengidentifikasi apakah ada siswa yang obesitas atau kurang dari standar berat badan yang memang seharusnya. Selanjutnya pengukuran tensi darah, tujuan dari pengukuran tensi adalah untuk mengidentifikasi siswa jika ada yang kurang darah ataupun darah tinggi

Kemudian untuk agenda kedua adalah skrining Hemoglobin (Hb) untuk siswi SMKN 1 Blora agar mengidentifikasi rendah maupun tingginya Hb siswi SMKN 1 Blora. Tentunya juga mendapat bimbingan serta solusi  bagaimana menyikapinya. Misalakan, jika HB tinggi bisa memperbanyak mengonsumsi buah pear, dan jika Hb rendah diberi tablet tambah darah. Selain itu ada pula penjelasan tentang sirkulasi menstruasi pada siswi SMKN 1 Blora agar terhindar dari penyakit penyakit contohnya tumor, kista, dll.

Untuk tahapan terakhir adalah skrining anemia pada siswi SMKN 1 Blora . Anemia merupakan suatu kondisi tubuh mengalami penurunan dan jumlah sel darah merah yang menurun dibawah kisaran normal. Penyebab utama dari anemia adalah kurangnya Hb (hemoglobin) atau bisa juga disebut dengan kekurangan protein yang kaya zat besi , sehingga memengaruhi sel darah merah. Cara mengatasi anemia adalah memperbanyak konsumsi makanan yang mengandung protein hewani. Para siswa-  siswi diberi arahan serta bimbingan bagaimana menerapkan pola hidup sehat agar terhindar dari berbagai gangguan penyakit yang kapanpun dan dimanapun  bisa terjangkit dikarenakan kebiasaan pola hidup sehari-hari.

Setelah diadakannya skrining tersebut diharapkan para siswa siswi bisa lebih menjaga pola hidup sehat, serta selalu mengantisipasi tubuh dalam keadaan apapun dan dimanapun. Tentunya tim kesehatan dari puskesmas sudah bekerja keras sepenuhnya dalam memberikan layanan serta arahan agar para siswa siswi dapat menerapkannya dengan pola hidup yang baik .(HUMAS)

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMKN 1 BLORA GELAR OPENING MONEV “PINTAR BERSAMA DAIHATSU” UNTUK PERKUAT SINERGI DUNIA PENDIDIKAN DAN INDUSTRI OTOMOTIF

Blora, 10 November 2025 — Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Blora kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat hubungan antara dunia pendidikan dan industri otomotif m

13/11/2025 15:07 - Oleh Administratorna - Dilihat 25 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : GELAR ACARA LEPAS PURNA TUGAS

Blora, 31 Oktober 2025 — Suasana haru dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula Utara SMK Negeri 1 Blora pada Jumat siang (31/10/2025). Seluruh guru dan karyawan menghadiri acara Le

05/11/2025 07:46 - Oleh Administratorna - Dilihat 72 kali
SMK NEGERI 1 BLORA GELAR “ESTENSI BULAN BAHASA COMPETITION 2025” UNTUK WUJUDKAN GENERASI KREATIF DAN LITERATIF

Blora, 28–29 Oktober 2025 — Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa dan Sastra Indonesia, SMK Negeri 1 Blora menyelenggarakan kegiatan bertajuk “Estensi Bulan Bahasa Co

05/11/2025 07:43 - Oleh Administratorna - Dilihat 92 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : PEMBAGIAN RAPOR ASTS SEMESTER GANJIL TAHUN 2025

Jumat, 17 Oktober 2025 SMK Negeri 1Blora mengadakan penerimaan rapor Asesmen Sumatif Tengah Semester (ASTS) bagi seluruh siswa kelas 10,11,12 yang sudah dimulai dari Selasa, 14 Oktober

20/10/2025 14:30 - Oleh Administratorna - Dilihat 169 kali
DHARMA WANITA PERSATUAN SMK NEGERI 1 BLORA

Jumat, 17 Oktober 2025 – Dharma Wanita Persatuan (DWP) SMK Negeri 1 Blora menggelar kegiatan arisan rutin yang berlangsung dengan penuh keakraban dan kebersamaan. Kegiatan ini tid

20/10/2025 14:29 - Oleh Administratorna - Dilihat 188 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : BHINA GOES TO SCHOOL

Blora, 16 Oktober 2025 Rumah Sakit (RS) Bhina Rembang adakan Medical Check Up (MCU) dan Pemeriksaan Mata Gratis di SMK Negeri 1 Blora. Sedari pukul 09.00 s.d. selesai RS yang swasta ya

17/10/2025 10:00 - Oleh Administratorna - Dilihat 167 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : BEAUTY AND HANDSOME CLASS WITH VIVA COSMETICS

Rabu, 15 Oktober 2025 bertempat di ruang aula selatan SMK Negeri 1 Blora adakan Pelatihan Kecantikan Viva Cosmetics yang bertema : Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan di Industri

16/10/2025 12:00 - Oleh Administratorna - Dilihat 224 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : ADAKAN PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN PENGURUS OSIS DAN MPK

Kudus, 13 Oktober 2025 – Tepat pukul 07.00 di lapangan depan  SMK Negeri 1 Blora mengawali hari dengan pelaksanaan upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) bagi Pengurus OSIS

14/10/2025 14:32 - Oleh Administratorna - Dilihat 238 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : LINK DAN MATCH KUNJUNGAN INDUSTRI KE PT DENSO INDONESIA

Rabu, 08 Oktober 2025 sejumlah 20 guru dan karyawan yang tergabung dalam Top Manajemen SMK Negeri 1 Blora yang memang memiliki andil besar dalam pengembangan mutu SMK N 1 Blora serta na

10/10/2025 14:03 - Oleh Administratorna - Dilihat 236 kali
SMK NEGERI 1 BLORA : LINK AND MATCH KUNJUNGAN INDUSTRI KE PT LAKSANA TEKNIK MAKMUR

Rabu, 08 Oktober 2025 masih dalam rankaian kunjungan industri ke perusahaan- perusahaan yang sudah diagendakan. Selepas dari kunjungan PT Denso Indonesia, kunjungan yang kedua ini yakni

10/10/2025 13:43 - Oleh Administratorna - Dilihat 255 kali