SMK NEGERI 1 BLORA : REKRUITMEN KARYAWAN DARI PT CHEMCO HARAPAN NUSANTARA
PT Chemco Harapan Nusantara, sebuah perusahaan joint venture Indonesia-Jepang yang terkenal sebagai ahli dalam pembuatan produk bermutu tinggi untuk sistem pengereman dan Alumunium Casting Part kendaraan bermotor roda 2 dan 4, saat ini membuka peluang bagi generasi muda melalui program rekrutmen karyawan. Program ini menawarkan kesempatan bagi siswa SMK yang telah menandatangani MoU dengan PT Chemco untuk bergabung dan mengembangkan keterampilan mereka di industri yang dinamis ini. Seperti hari ini Sabtu, 27 Desember 2025 SMK Negeri 1 Blora dengan PT Chemco mengadakan rekruitmen karyawan di ruang aula utara SMK Negeri 1 Blora pada pukul 08.00 s.d. selesai.
Informasi Rekrutmen:
- Jumlah Peserta: 50 orang dari SMK Negeri 1 Blora
- Tahap Seleksi: Psikotes, Tes Fisik, dan Interview
- Pelaksanaan Tes: 1 hari
Persyaratan Umum:
- Pria
- Usia 17-21 tahun
- Tinggi badan minimal 165 cm, berat badan ideal
- Lulusan SMK jurusan Otomotif TKR, DKV, Pengelasan, Teknik Pemesinan, Teknik Listrik
- Sehat jasmani dan rohani
- Bukan eks peserta kerja atau karyawan PT Chemco sebelumnya
Fasilitas Selama Kerja:
- Uang saku meliputi makan, transport, dan kost
- Makan 1x di pabrik
- Uang transport (dengan jemputan untuk plan Karawang)
- BPJS TK (JKK dan JKM)
- Fasilitas kesehatan
- Seragam
- Buku panduan kerja
“ Program rekrutmen kerja ini bertujuan untuk mencari kandidat yang paling sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Dengan adanya MoU antara PT Chemco dan SMK Negeri 1 Blora diharapkan proses rekrutmen dapat berjalan lancar dan menghasilkan kandidat yang berkualitas,” ujar Nunuk Sutristiyanti, M.Pd. selaku Waka.Urusan Humas Hubin. (Ey, HUMAS)
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMK NEGERI 1 BLORA : WORKSHOP BUDAYA INDUSTRI BERSAMA PINTAR BERSAMA DAIHATSU (PBD)
SMK Negeri 1 Blora kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat hubungan antara dunia pendidikan dan industri otomotif melalui kegiatan workshop budaya industri yang bekerja sama de
SMK NEGERI 1 BLORA : GELAR ARISAN DHARMA WANITA DAN RAYAKAN LOMBA-LOMBA MENJELANG PERINGATAN HARI IBU
SMK Negeri 1 Blora, 12 Desember 2025 - Dalam rangka memperingati Hari Ibu tahun 2025, Dharma Wanita Persatuan SMK Negeri 1 Blora mengadakan arisan rutin Dharma Wanita dan lomba-lomba ya
SMK NEGERI 1 BLORA : SOSIALISASI PKL KEPADA ORANG TUA MURID KELAS XII , BPJS KETENAGAKERJAAN, SERTA PT POS INDONESIA
Hari ini, Senin, 8 Desember 2025, SMK Negeri 1 Blora mengadakan sosialisasi Praktik Kerja Lapangan (PKL) kepada orang tua murid yang bertempat di Aula Utara SMK Negeri 1 Blora dengan di
SMK N 1 BLORA DAN KODAM IV/DIPONEGORO SEPAKATI MOU UNTUK PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
SMK N 1 Blora dan Kodam IV/Diponegoro telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi siswa kelas 12 pada Jumat, 28 November
SMK NEGERI 1 BLORA : STTR CEPU SOSIALISASIKAN PROGRAM KULIAH DI SMK N 1 BLORA
Sekolah Tinggi Teknologi Ronggolawe (STTR) Cepu melakukan sosialisasi program kuliah kepada siswa-siswi SMK N 1 Blora pada Kamis, 27 November 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk memberik
SMK NEGERI 1 BLORA : ADAKAN PEMBEKALAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
Blora, 24–25 November 2025 – Siswa SMK Negeri 1 Blora mengikuti kegiatan pembekalan Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang digelar selama dua hari, 24 dan 25 November 2025. Kegia
SMK NEGERI 1 BLORA : ADAKAN SOSIALISASI DARI UPGRIS
Kamis, 27 November 2025, UPGRIS Semarang melakukan sosialisasi ke SMK N 1 Blora untuk memberikan informasi tentang program studi dan peluang karir bagi siswa. Acara ini bertujua
SMK NEGERI 1 BLORA : SOSIALISASI PKL DARI KODAM 4 DIPONEGORO
Blora, 24 November 2025 – KODAM 4 Diponegoro kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan dan pengembangan kompetensi siswa. Pada hari ini, Serma Andy Setiawan, Huma
SMK NEGERI 1 BLORA : PENGUMUMAN PRESTASI SMKN 1 BLORA
Senin, 17 November 2025 SMK Negeri 1 Blora kembali melaksanakan upacara rutin yang bertempat di lapangan utama sekolah, dengan diikuti oleh seluruh peserta didik dari kelas 10, 11, dan
SMKN 1 BLORA GELAR OPENING MONEV “PINTAR BERSAMA DAIHATSU” UNTUK PERKUAT SINERGI DUNIA PENDIDIKAN DAN INDUSTRI OTOMOTIF
Blora, 10 November 2025 — Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Blora kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat hubungan antara dunia pendidikan dan industri otomotif m
